Bersiaplah Fenomena Unik Angkasa Setiap Subuh Pada Minggu Ini
Simulasi dengan aplikasi astronomi Stellarium, di wilayah Indonesia, ketiga planet akan terbit di ufuk timur pada dini hari sekitar pukul 03.00 WIB. Jika langit di wilayah Anda cerah, tak diselimuti kabut asap, jangan lewatkan kesempatan untuk melihat fenomena ketika Mars, Venus, dan Jupiter membentuk segitiga. Fenomena yang disebut konjungsi planet itu terbilang langka karena baru akan terjadi lagi pada tahun […]
» Read more